Dinas Koperasi Industri dan Perdagangan bersama dengan FEDEP Pemalang menggelar Pameran bertajuk PEMALANG GRAND EXPO 2015. Pameran terbesar di Pemalang ini berisikan 62 Stand yang terdiri dari stand UMKM, Klaster Makanan Olahn, Klaster Konveksi, Klaster Pertanian Terpadu dan Klaster Pariwisata Terpadu, juga stand SKPD Pemalang dan Perbankan. Pameran yang...
Read more